Selasa, 15 Januari 2013

Membandingkan Xperia Z dengan Galaxy S III, One X+, dan Nexus 4



Sony akhirnya memiiki ponsel pintar Android pertamanya yang dibekali prosesor empat inti (quad-core). Ponsel itu diberi nama Xperia Z, yang pertama kali diperkenalkan dalam pameran produk elektronik Consumer Electronics Show 2013 di Las Vegas, AS, Senin (7/1/2013).

Sebagai produk yang paling diandalkan, Sony tentu berharap Xperia Z dapat bersaing dengan ponsel pintar besutan kompetitor, seperti Samsung Galaxy S III dan HTC One X+, yang sama-sama memakai prosesor quad core.

Seberapa andalkah Xperia Z dibandingkan para kompetitornya? Mari bandingkan spesifikasi hardware-nya di bawah ini. 







Artikel Terkait Sony Xperia NEW Perbedaan Sony Xperia NEW

Senjata Xperia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

bagi anda yang ingin koment di persilakan
BEBASKAN PENDAPATMU
new reales
Info Op Group
Op Radio

Feed Burnered

share item

Share

Print

HAM

Protected by Copyscape Online Copyright Protection Software