Rabu, 09 April 2014

Antivirus Palsu Jadi Aplikasi Top Android

Malware yang merajalela di platform Android menjadi momok tersendiri bagi para pengguna. Ketakutan ini rupanya dimanfaatkan oleh seorang pengembang aplikasi untuk meraih untung dengan cara menipu.

Caranya adalah dengan membuat aplikasi anti-virus palsu bernama Virus Shield. Celakanya, aplikasi berbayar ini "berhasil" menjadi salah satu judul terpopuler di toko Google Play Store dengan rating mencapai 4,7 bintang.

READ MORE

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

bagi anda yang ingin koment di persilakan
BEBASKAN PENDAPATMU
new reales
Info Op Group
Op Radio

Feed Burnered

share item

Share

Print

HAM

Protected by Copyscape Online Copyright Protection Software