Senin, 05 Maret 2012

Tips Menangani BlackBerry (BB) yang suka lemot

Tips Jika Blackberry suka Lemot

HH lemot, jam pasir, dan sulit
mengakses situs tentu adalah
keadaan yg kita tidak harapkan.

Hal ini terjadi, salah satunya
karena banyaknya file ‘sampah’
di memory device kita.
Penyebabnya :
☑ Conversation yang tidak ditutup
(BBM, YM, Gtalk, dll.)
☑ Memori ‘history’ di browser yg
jarang dihapus
☑ Memori ‘log event’
☑ Aplikasi yg dibuka bersamaan
terlalu banyak, dll.
Solusinya paling tidak ada 5
cara :
1. Cache Cleaning: Masuk ke
browser —► Tekan logo  —►
Pilih Options —► Pilih Cache
Operations —► Tekan ke 4
tombol clear —► Selesai
2. Event Log Cleaning
Homescreen —► Tekan tombol
ALT (tahan) —► Tekan huruf L-G-
L-G (secara berurutan) —► Tekan
Logo  —► Pilih clear log —►
Delete —► Selesai
3. Memory Cleaner Options —►
Security Options —► Memory
Cleaning —► Status disabled
diubah menjadi enabled —►
Perhatikan 4 baris dibawah
menu memory cleaning, terdapat
tulisan ’show icon on home
screen’ tekan dan ubah ‘no’
menjadi ‘Yes’ —► Tekan tombol
return (panah memutar) lalu save
changes —► Kembali ke
‘homescreen’ dan cari ikon baru
memory cleaner (iconnya mirip
gambar printer) —► klik —►
selesai
4. Soft Reset Tekan bersamaan
tombol Alt – Caps/tombol aA
(sebelah kanan dekat tombol
sym) – tombol del —► selesai —
►  akan restart (kalo di PC/
Laptop dikenal dng istilah
reboot)
5. Hard Reset Biasa dikenal pula
dengan istilah cabut bateray.
Tindakan ini dilakukan u/
memastikan bahwa tidak ada
lagi energi/daya listrik yang
tertinggal. Biarkan selama
minimal 3 menit kemudian
pasang kembali bateray.

Semoga bermanfaat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

bagi anda yang ingin koment di persilakan
BEBASKAN PENDAPATMU
new reales
Info Op Group
Op Radio

Feed Burnered

share item

Share

Print

HAM

Protected by Copyscape Online Copyright Protection Software